Rudal Korut Dan Aktivitas Luar Angkasa China Ancaman Pertahanan Jepang
ZT. Jepang telah meningkatkan status kewaspadaannya. Keberadaan rudal Korea Utara dan aktivitas luar angkasa China menjadi dua hal utama yang menjadi perhatian dalam pertahanan Jepang di kawasan. ...